FUNGSI MATEMATIKA
FUNGSI MATEMATIKA
Semua anggota himpunan A disebut domain sedangkan semua anggota himpunan disebut kodomain.
Misalkan, setiap x ∈ A memiliki pasangan tepat satu y ∈ B maka himpunan y ∈ B disebut sebagai range (daerah hasil fungsi).
Dalam matematika, himpunan (bahasa Inggris: set) dapat dibayangkan sebagai kumpulan benda berbeda yang terdefinisi dengan jelas dan dipandang sebagai satu kesatuan utuh[1]. Dengan terdefinisi yang jelas itu maka dapat ditentukan dengan tegas apakah suatu objek termasuk anggota suatu himpunan atau bukan.
Irisan dari dua himpunan yang dinyatakan dengan diagram Venn
Konsep himpunan seperti saat sekarang ini pertama kali dikemukakan oleh seorang matematikawan Jerman, Georg Cantor, pada akhir abad ke-19. Cantor mendefinisikan himpunan sebagai "Hasil usaha pengumpulan beberapa benda yang memiliki suatu ciri pembeda tertentu dan dapat-diperbedakan dalam intuisi atau pikiran kita (benda-benda itu disebut 'anggota'), menjadi suatu kesatuan".[2][3]
Himpunan merupakan satu di antara konsep dasar matematika, karena hampir semua aspek matematika dapat dibangun dengan konsep himpunan ini.[4] Kajian lebih lanjut mengenai himpunan dipelajari dalam teori himpunan.
Komentar
Posting Komentar